Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2022

Cara Blokir Situs dengan Web Proxy

Gambar
1.       Login ke mikrotik terlebih dahulu (pastikan sudah terkoneksi dengan internet). 2.      Buka IP->Firewall ->NAT lalu klik ikon (+). 3.  Pilih menu General lalu ubah menjadi,     CHAIN = dstnat,PROTOCOL = 6 (tcp), Dst. Port = 80. 4.      Pilih tab action lalu ubah seperti ini. ( ACTION = redirect, To Ports = 8080). Oke, Setting NAT sudah selesai lanjut ke settingan web proxy-nya. 5.      Buka IP->Web Proxy lalu Centang kotak enablednya, untuk cache administrator boleh ubah sesuka anda(opsional). Jika sudah langsung saja pilih  access  lalu klik  ikon (+). 6.      Jika sudah ubah seperti ini. Dst.Host = situs yang ingin kita blokir, disini saya menggunakan situs  www.linux.or.id , allow = deny (tolak). 7. Jika settingan web proxy sudah berhasil, maka tampilannya seperti gambar dibawah. SEMOGA BERMANFAAT

Cara Blok Situs di Mikrotik dengan Layer 7

Gambar
1.        Pertama buka winbox kemudian klik menu IP > Firewall > Layer 7 Protocol, kemudian klik tombol add (+) 2.        Pada bagian name kita bisa mengisi apa saja, tetapi karena disini kita ingin memblokir youtube kita isi saja dengan Youtube. Pada bagian Regexp pastikan kalian memasukan kode ini dengan benar dan teliti: ^.+(youtube.com).*$ disini Regexp adalah suatu script yang di gunakan Layer 7 Protocol untuk memblokir sebuah situs. 3.        Setelah selasai, kita pergi ke menu IP > Firewall lalu masuk ke tab Filter Rules kemudian klik icon ( +) . 4.        Pada tab General di bagian Chain kita isi dengan forward lalu di bagian Src. Address isi dengan IP client yang ingin di blok. Jika kalian ingin memblokir semua client dalam satu network pada bagian host identifier jadikan 0 . Contohnya 192.168.10.100/24 . 5.        Lalu pada tab advanced kita isi bagian Layer 7 Protocol dengan yang tadi kita buat. 6.        Selanjutnya pada tab Action kita isi ac

Setting Mikrotik RB941-2nD

Gambar
1.        Buka winbox dan colokan kabel lan pada mikrotik dan PC/Laptop 2.        Lalu refresh pada aplikasi winbox dan gunakan MAC address untuk masuk ke menu Remove Configuration mikrotik, klik Reset Configuration. 3.        Klik system lalu pilih Reset Confuguration lalu klik YES, tunggu beberapa saat hingga IP yang tetera adalah 192.168.88.1. 4.        Lalu klik MAC Address dan klik connect untuk masuk ke menu konfigurasi lagi. 5.        Jika ada opsi Remove Confuguration maka klik. 6.        Klik interface lalu beri nama disetiap ethernet, Apply dan OK. -           Ethernet 1= ether1_INTERNET_CLASS C -           Ethernet 2= ether2_LAN_CLASS B -           Ethernet 3= ether3_AP_CLASS C -           Ethernet 4= ether4_ROUTER_CLASS B -           Ethernet 5= ether5_BRIDGE_CLASS A 7.        Lalu klik IP dan pilih menu Adresses, klik ikon + dan berikan IP, Apply dan OK. -           Ethernet 1: 192.168.0.10/24 -           Ethernet 2: 130.130.130.3/24 -